--
6

Assalamualaikum kami dari bidang PIP PP IPM SMA Muhammadiyah 1 Gresik sangat bangga karena RAINS (Radio Innovative School) masuk dalam koran Jawa Pos,tentunya bidang PIP berbangga hati karena bidang inilah yang memegang dari RAINS ini ,berikut cuplikannya

GRESIK - "Assalamualaikum dan selamat siang. Kembali bersama Diah Nanda dari Radio Innovative School," sapa Diah, siswi SMA Muhammadiyah 1 Gresik. Gadis berjilbab itu adalah salah seorang pe nyiar di radio yang dikembangkan SMA Muhammadiyah 1 Gresik. Setiap hari, radio tersebut mengudara se lama satu jam mulai pukul 10.00.

Radio itu telah beroperasi selama setahun terakhir. Studionya memanfaatkan ruang kosong di bawah tang ga sekolah yang berlokasi di Jalan KH Kholil, Gresik, tersebut. Peralatannya pun sangat sederhana. Bahkan, ruang studio tidak kedap suara.

Namun, kehadiran radio itu mulai mendapatkan tempat di hati para siswa dan guru, terutama saat jad wal request lagu. "Karena radio komunitas, jangkauannya hanya di dalam sekolah," ujar humas se kolah itu, Uripan Nada.

Uripan menerangkan, radio tersebut didirikan sebagai ajang pembelajaran siswa. "Siswa bisa belajar se bagai penyiar dan presenter. Dengan begitu, ketika ada perlombaan, mereka tidak canggung," katanya. (yad/ruk)

Jawapos, Rabu 2 Juni 2010
http://jawapos.co.id/metropolis/index.php?act=detail&nid=137251

6 Response to Belajar Di Radio Sekolah (Jawapos)

11 Juni 2010 pukul 06.05

Wah........
Bagus itu sob... Buat exTraKulikuler...
Nice post :)

11 Juni 2010 pukul 11.49

udh di follow, link jga udh d taruh d blog aku..

nice, dtnggu yaaaaaaaaaaa

12 Juni 2010 pukul 01.26

wah artikelnya menarik,,,,,,numpang baca2 yah sob,,,,

25 Juni 2011 pukul 02.55

Waaa..semangat,,,salam kenal dari PR IPM muallimaat Jogja

3 Juli 2012 pukul 09.15

alhamdulillah.. RAINS tahun pertama itu angkatanku loohh.. hhahha
jadi kangen.. apalagi pas pembentukan nama RAINSnya..
gara2 gabung di RAINS, alhamdulillah sya jg bisa masuk di radio nomor satunya Makassar.. :)

21 Juni 2013 pukul 02.02

YANG PALING URGENT SAAT INI ADALAH
MASALAH DAFTAR ULANG
MENGAPA BIAYA KEGIATAN SISWA KE XI NAIK KE XII BESAR BANGET (1,5JT) PADAHAL KITA SEMUA TAU BAHWA U/ KELAS XII TIDAK ADA KEGIATAN, KALAUPUN ADA HANYA SHOLAT MALAM SAJA !! DIKEMANAKAN UANG SEBESAR ITU ???? GIMANA PERTANGGUNG JAWABAN SEKOLAH ???!!!

MOGA2 IPM IKUT MEMBANTU MEMECAHKAN MASALAH INI & JANGAN DIAM SAJA !!!
PERCUMA ADA IPM KALAU HANYA KEPANJANGAN DARI SEKOLAH DAN HANYA DIAM SAJA TANPA BERBUAT APA2 !!!!

Posting Komentar